Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Wow Kepala Sekolah Dapat Jatah 20 Ribu Dari Langganan Koran

Sigerindo Lampung Utara - Gelar rapat Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Abung Selatan Kabupaten Lampung Utara,menyikapi terkait langganan media cetak yang sudah tergolong meluber alias Overlaod ," Kamis, 11/11/2021

Musyawarah K3S di maksud menbahas terkait Overlaod langganan media dengan pihak sekolah.Seperti di sampaikan oleh Kepala Sekolah SDN 1 Sinar Ogan.Meminta solusi dan jalan keluarnya untuk mengatasi persoalan langganan media atau koran

Karena saya saat itu kebetulan mengikuti sosialisasi pelaporan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) bersama BPK Pusat.Untuk pelaporan langganan media menurut BPK yang dapat di SPJ kan hanya sebatas dua media saja," katanya

Begitu juga di sampaikan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lampung Utara, bahwa langganan media yang dapat untuk di SPJ'kan dari sumber dana BOS, hanya dua media ," imbuhnya

Terusnya untuk langganan media yang lain ya silakan, tapi beban biaya pembayaran akan di tanggung oleh kami sendiri, Nah"? uang dari mana kami mau bayar atau tombok ," bebernya

Terkait hal inilah kami meminta solusi dan jalan keluarnya,dengan awak media yang sudah berlangganan dengan kami, untuk dapat mengurangi nilai harga koran yang harus kami bayar,dan mengurangi jumlah media," Kata Kepala UPTD SDN Sinar Ogan

Hal ini juga di amini oleh Zeneti Plt Kepala Sekolah SD N 2 Abung Jaya, bahwa dia - red mengeluarkan apa yang menjadi data pembanding,di Kecamatan Lain

Seperti Kecamatan Kota dan Kecamatan Kotabumi Selatan, yang memang hanya dua media dan paling banyak tiga media

Berkaitan dengan hal ini,kami juga telah menemui Kadis Kominfo dan Kasinya Lansung, untuk mencari informasi media yang berlangganan dengan Kominfo, dari hasilnya itulah ada beberapa media saja yang terdaftar di Kominfo," ujarnya

Menanggapi apa yang menjadi keluhan dari Kepala Sekolah,Mintaria Gunadi selaku Pimpinan Umum PT. Fajar Sumatera Media (FSM) " Yang juga Ketua Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Wartawan Profesional Indonesia DPC AWPI Lampung Utara," Langsung angkat bicara

Menurut M.Gunadi bila PT. Fajar Sumatera Media (FSM) fajarfokusinformasi.com telah membebankan atau memberatkan Kepala Sekolah untuk membayar iklan 40,- (empat ribu rupiah) dalam satu bulan.Maka dia-red M.Gunadi lansung menarik diri sekaligus mutuskan langganan

Mengenai apa yang di sampaikan Zeneti terkait Media yang terdaftar di Kominfo, M. Gunadi menjelaskan bahwa bukan berarti media fajarfokusinformasi.com tidak terdaftar di Kominfo.

Malah justru saya sendiri yang menarik diri untuk memutus kontrak dengan Kominfo Lampung Utara pada tahun 2021

Sayogianya kontrak kerja saat itu sudah saya tandatangani dengan Kominfo oleh karena ada sesuatu hal dan nilainya MOU tidak sesuai, selanjutnya pembayaran juga akan di bayar hanya 7 bulan dari 12 bulan, maka hal tersebut saya putuskan kontrak," beber Gunadi

Belum selesai musyawarah K3S tersebut Ketua DPC-AWPI Lampung Utara M.Gunadi langsung,meninggal tempat rapat, sembari melambaikan tangan dan mengucapkan Assalamualaikum Wr Wb

Ditempat yang sama di sampaikan oleh Bambang Irawan Ketua DPC PJID bahwa pada rapat musyawarah sebelumnya,sudah kita sepakati, untuk pembayaran langganan koran sebesar Rp. 80 (delapan puluh ribu rupiah) dari nilai tersebut

Dari nilai angka tersebut untuk Kepala Sekolah senilai Rp.20,-(dua puluh ribu rupiah). Untuk operasional K3S senilai Rp 10,-(sepuluh ribu rupiah) dan ke kami media sebesar Rp 50,-(lima puluh ribu rupiah)," ucap Bambang

Sebelumnya juga di Abung Selatan tidak pernah ada masalah soal langganan media, semenjak adanya Kepala Sekolah yang baru masuk di Abung Selatan munculnya klaim mengenai langganan media," tandas dia (Tim/HL/Grup)
BERITA TERBARU